Kans GSVL Masuk Senayan Terbuka Lebar
Pemilu semakin dekat tinggal 13 hari akan dilaksanakan pemungutan suara pada 14 Februari 2024. Menakar peluang Dr Ir GS Vicky Lumentut SH MSi, masuk senayan cukup terbuka lebar. Dari sejumlah survei yang dilakukan GSVL masuk 3 besar peraih kursi terbanyak dari Dapil Sulut. Diketahui GSVL merupakan Calon Legislatif DPR RI Nomor Urut 2 Partai NasDem. Sulut sendiri mendapat jatah 6 kursi di DPR RI. Di Partai Nasdem, ada tiga Caleg yang memiliki kans duduk di DPR RI yakni GSVL, petahana Felly Runtuwene dan Tatong Bara. Dari tiga nama itu GSVL memiliki peluang paling besar. NasDem dinilai masih cukup kuat di Sulut dan bisa mengirim dua Caleg ke DPR RI. Alasan kenapa GSVL jadi kandidat duduk di DPR, mengingat namanya sudah sangat dikenal oleh masyarakat Sulut. Selama dua periode kepemimpinan selaku Walikota Manado, program GSVL sangat pro rakyat. Selain itu GSVL dianggap merupakan sosok yang mampu menjalankan tanggung jawab untuk memperjuangkan aspirasi seluruh masyarakat Su...